Beranda | Artikel
Rajin Dzikir dan Membaca al-Quran, Akan Melindungi dari Pemikiran Sesat
Selasa, 27 Mei 2014

Rajin Dzikir dan Membaca al-Quran, Akan Melindungi dari Pemikiran Sesat

Allah menyebut orang yang sesat, sebagai orang yang lalai dalam berdzikir, dan suka mengikuti hawa nafsu.

وَلَا تُطِعْ مَنْ أَغْفَلْنَا قَلْبَهُ عَنْ ذِكْرِنَا وَاتَّبَعَ هَوَاهُ وَكَانَ أَمْرُهُ فُرُطًا

Janganlah kamu mengikuti orang yang hatinya telah Kami lalaikan dari mengingati Kami, serta menuruti hawa nafsunya dan adalah keadaannya itu melewati batas. (QS. Al-Kahfi: 28) hfyn hgyt gtyuji
Untuk melindungi diri dari pemikiran sesat, perbanyak dzikir dan membaca al-Quran.

Pernahkah kita saksikan ada acara khataman al-Quran yang diselenggarakan JIL? Adakah tokoh JIL yang ngaku paling ’ilmiah’ itu, yang hafal al-Quran?


Artikel asli: https://nasehat.net/rajin-dzikir-melindungi-dari-pemikiran-sesat/